Penanganan Terapi

Titik Akupunktur & Akupresur Furuncle (Bisul / Jerawat)

Azdah
Maret 26, 2018
0 Komentar
Beranda
Penanganan Terapi
Titik Akupunktur & Akupresur Furuncle (Bisul / Jerawat)

Furuncle (Bisul / Jerawat)


Furuncle biasa disebut sebagai bisul atau jerawat. Biasanya berupa jendolan yang memiliki ini, secara awam biasa disebut mata bisul. Dibawah ini adalah tititk-titik yang bermanfaat untuk menangani furuncle sebagaimana direkomendasikan dalam buku “Akupunktur Hijau Modern – Tiens Xuebao Jarum Akupunktur” yang merupakan terjemahan dari buku resmi terbitan Tianshi dan di tambah beberapa sumber lain.

TITIK YANG BISA MEMBANTU MENGATASI FURUNCLE

 DU/GV 12. Shenzhu / Sen Su (Rangka Penegak Tubuh)
 DU/GV 10. Lingtai / Ling Tai (Mimbar Spiritual)
 LI 4. Hegu/Heku/Hequ/He Kuk (Kumpulan Lembah)
 BL 54. Zhibian / Si Pien (Sisi Perbatasan)

UNTUK BISUL / JERAWAT (FURUNCLE) DI WAJAH

 LI 1. Shang Yang / Sang Yang (Pengusaha yang Aktif)
 LI 11. Quchi / Ci Ce (Kolam Berliku-liku)

UNTUK BISUL / JERAWAT (FURUNCLE) DI BADAN

 GB 34. Yanglingquan / Yang Ling Cuen (Muara bukit Yang)
 GB 44. Zuqiaoyin / Ciao Yin ( Ujung Luar Yin ) Hlm

TITIK AKUPRESUR PERUT YANG BERMANFAAT UNTUK JERAWAT

 RN/CV 12. Zhongwan / Cung Wan (Perut Bagian Tengah )
 RN/CV 10. Xiawan / Sia Wan (Perut Bagian Bawah)
 RN/CV 6. Qihai / Ci Hai (Samudra Qi / Energi Vital )
 RN/CV 4. Guanyuan / Kwan Yen / Kuan Yuen ( Gerbang Utama )
 RN/CV 13. Shangwan / Sang Wan (Perut Bagian Atas)
 St 25. Tianshu / Tien Su (Tiang Pintu Gerbang Surga)
 Ki 19. Yindu / Yin Tu (Kerajaan Setan)
 Ki 20. Futonggu / Fu Tung Ku (Jalan Menuju Jurang) Hlm

TITIK AKUPRESUR PUNGGUNG YANG BERMANFAAT UNTUK JERAWAT

 DU/GV 14. Dazhui / Ta Cui / Ta Cuei (Tulang Belakang Besar)
 BL 13. Feishu / Fei Su (Titik Shu Paru)
 BL 23. Shenshu / Sen Su (Titik Shu Meridian Ginjal)
 BL 22. Sanjiaoshu / San Ciao Su (Titik Shu Meridian Tripemanas)

Penulis blog

Tidak ada komentar