Batu Kandung Kemih
Batu Kandung Kemih adalah penyakit karena adanya batu pada Kandung Kemih yang disebabkan pengendapan yang terakumulasi dari air seni maupun makanan yang mengandung garam-garaman atau kalsium tinggi.
Gejala :
Sering kencing walaupun minum sedikit
Rasa sakit yang hebat ketika berkemih
Nyeri pada sekitar pinggang
Pada kasus tertentu sering disertai demam dan kejang
Terkadang susah tidur
Anjuran :
Minum air putih yang cukup, minimal 2,5 liter/hari
Olahraga yang teratur
Hindari kebiasaan menahan buang air kecil
Hindari makanan yang monoton dalam jangka panjang
Jangan duduk terlalu lama
Hindari stress
Istirahat yang cukup
Pantangan :
Pete, jengkol, durian, coklat, kopi, pisang ambon, sawi, jeroan, bayam, buncis, makanan pedas, makanan asin, teh manis yang menggunakan pemanis buatan.
Tanaman Obat yang direferensikan :
Alang-alang / Imperata cylindrica : Diuretik
Tapak Liman / Elephartophus scaber : Stimulan Ginjal dan anti radang
Daun Sendok / Plantago mayor : Analgesik / Anti Nyeri
Tempuyung / Sanchus Arvensis : Peluruh Batu Ginjal
Pegagan / Centella Asiatica : Revitalisasi sel
Terapi Akupunkture
BL 11. Dazhu / Ta Shu (Tulang Ruas Besar)
BL 13. Feishu / Fei Su (Titik Shu Paru)
BL 20. Pishu / Pi Su (Titik Shu Meridian Limpa)
BL 22. Sanjiaoshu / San Ciao Su (Titik Shu Meridian Tripemanas)
BL 23. Shenshu / Sen Su (Titik Shu Meridian Ginjal)
BL 25. Dachangshu / Ta Zang Su (Titik Shu Usus Besar)
BL 28. Pangguanshu / Pang Kuang Su (Titik Shu Meridian Kandung Kemih)
RN/CV 6. Qihai / Ci Hai (Samudra Qi / Energi Vital )
RN/CV 9. Shuifen / Sui Fen (Pemisah Air)
GB 25.Jingmen / Cing Men ( Gerbang Ibu Kota)
Ki 1. Yongquan / Yung Cuen (Sumber Air Bergelembung)
LI 4. Hegu/Heku/Hequ/He Kuk (Kumpulan Lembah)
Cupping Therapy
Kaahil
Ala Warik
BL 40. Weizhong / Wei Cung (Komandan Pusat)
GB 25.Jingmen / Cing Men ( Gerbang Ibu Kota)
Ki 1. Yongquan / Yung Cuen (Sumber Air Bergelembung)
Tidak ada komentar