Tentang Akupunktur

Penanganan Jarum Patah pada Akupunktur

Azdah
Februari 04, 2018
0 Komentar
Beranda
Tentang Akupunktur
Penanganan Jarum Patah pada Akupunktur
Pada zaman sekarang mungkin hal ini telah sangat jarang terjadi, tapi apa salahnya kita bersiap-siap menghadapi hal yang tidak diinginkan saat terapi Akupunktur, hal yang paling ditakutkan adalah jarum akupunktur yang patah.

Beberapa Penyebab

  • Jarum cacat, berkarat atau berlekuk
  • Manipulasi terlalu kuat
  • Posisi penderita berubah
  • Kekejangan otot yang tiba-tiba
  • Insersi jarum terlalu kuat atau secara paksa
  • Kualitas jarum yang jelek

Gejala

  • Badan jarum patah selama manipulasi
  • Patahan jarum masih tertinggal dipermukaan kulit

Tindakan

  • Tenangkan penderita
  • Rubah posisi penderita
  • Patahan jarum dijepit dengan penjepit lalu dicabut secara perlahan-lahan

Pencegahan

  • Periksa keadaan jarum dengan seksama
  • Manipulasi yang sesuai
  • Perhatikan dan ingatkan penderita tentang posisi
  • Ciptakan suasana yang nyaman

Penulis blog

Tidak ada komentar