Lokasi :
Pada Pertengahan Os Metacarpal I Sisi Radial dan Terletak Pada Batas Perubahan Warna Telapak Tangan.
Sifat :
Menormalkan Qi (energi) Paru dan Lambung, melancarkan tenggorokan, menjernihkan panas darah / menurunkan panas.Khasiat :
Batuk darah, batuk, bronkritis, sakit dada dan pinggang, kejang, demam disertai sakit kepala, rasa panas telapak tangan, tenggorokan kering, bengkak dada, sakit lengan bagian dalam, sakit Jantung, tengkuk, pusingJarum :
Tegak lurus sedalam 0,5-0,7 cunTeknik :
Mencubit dan memijatMoksa :
Kerucut 3-5 buah, batang 3-5 menitIstimewa : titik Yung (Api)
Tidak ada komentar